Kick Off: Sabtu, 14 Januari 2017 @ 22:15 WIB di Camp Nou
Barcelona akan menjamu kedatangan Las Palmas dalam laga lanjutan pekan 18 kompetisi La Liga Spanyol yang akan digelar pada hari Sabtu (14/1) nanti malam di Camp Nou.
Pertanyaannya, mampukah Barcelona akhirnya bisa kembali menemukan performa terbaik mereka di awal pergantian tahun baru 2017 ini? Sang manajer Luis Enrique bisa benar-benar kehilangan pekerjaannya jika tim berjuluk La Blaugrana ini gagal memetik poin sempurna di kandang sendiri ketika berhadapan dengan Las Palmas. Selain itu, jika memang tidak berhasil meraih poin penuh, tim raksasa asal Catalan ini akan semakin menjauh untuk bisa mengejar sang rival abadi Real Madrid masih masih kokoh di puncak singgasana klasemen sementara La Liga Spanyol musim 2016/17 ini.
Barcelona untuk kesekian kalinya lagi-lagi terpeleset dalam mendominasi pertandingan. Beruntung sang mega bintang Lionel Messi berhasil mengamankan satu poin bagi La Blaugrana dengan mencetak gol penyama kedudukan ketika berhadapan dengan Villarreal pada laga sebelumnya. Sudah ada banyak pertandingan yang seharusnya Barcelona bisa meraih kemenangan, akan tetapi mereka justru gagal memetik poin penuh bahkan sampai menelan kekalahan. Dengan demikian, Barcelona punya ambisi besar untuk bisa mengalahkan Las Palmas jika memang mereka mau mempertahankan gelar juara La Liga Spanyol yang berhasil mereka raih musim 2015/16 yang lalu.
Sementara itu di kubu tim tamu, Las Palmas boleh dibilang menjadi tim yang sangat menarik. Untuk beberapa alasan, mereka terlihat tampil dengan bagitu perkasa ketika melakoni pertandingan yagn digelar di kandang sendiri. Bahkan Las Palmas berhasil hampir meraih poin maksimum 24 poin sehingga bisa mengantar mereka tetap berada di papan atas klasemen sementara La Liga Spanyol musim 2016/17 ini. Akan tetapi, ketika melakoni laga tandang yang jauh dari Pulau Kanari, cerita berbeda justru disuguhkan oleh tim yang saat ini berada di bawah asuhan manajer Quique Setien tersebut. Las Palmas tercatat hanya mampu memetik satu kemenangan dalam semua laga tandang yang sudah mereka lakoni di sepanjang musim ini berjalan. Satu-satunya kemenangan yang berhasil mereka raih itu terjadi ketika mereka sukses mempecundangi Valencia di Mestalla. Akan tetapi, sejak saat itu mereka tidak pernah lagi berhasil meraih kemenangan, dengan catatan lima kali menelan kekalahan dan tiga laga lainnya berakhir dengan skor imbang.
Catatan Statistik Head to Head Barcelona vs Las Palmas
Las Palmas tercatat belum pernah memetik satu pun kemenangan dalam sejarah head to head menghadapi Barcelona. Dan pada pertandingan nanti malam ini menjadi bentrokan ketujuh bagi Las Palmas berhadapan dengan La Blaugrana. Meski begitu, tidak ada satu pun dari dua bentrokan antara kedua tim ini pada gelaran kompetisi La Liga Spanyol musim 2015/16 yang lalu yang berjalan mudah bagi tim raksasa asal Catalan tersebut. Mereka hanya mampu memetik kemenangan dengan skor tipis 2-1 dari dua pertemuan menghadapi Las Palmas pada laga tandang dan kandang kompetisi La Liga Spanyol musim 2015/16 yang lalu.
Prediksi Pertandingan Barcelona vs Las Palmas
Para bookmaker tentu saja sedang menanti adanya ledakan dari Barcelona dan bisa membuat gebrakan di awal tahun baru 2017 ini. La Blaugrana yang tampil sebagai tuan rumah dihargai dengan odds 1/12 untuk bisa meraih kemenangan dalam duel menghadapi Las Palmas nanti malam. Akan tetapi, mengingat Lionel Messi, Luis Suarez, Neymar, dan Andres Iniesta semuanya siap untuk tampil memperkuat tim besutan Luis Enrique ini, pilihan lain apa yang kita punya? Lebih dari 2.5 gol di babak pertama sepertinya menjadi angka taruhan yang sangat menarik pada odds 4/6. Alternatif yang lain, kita juga bisa mencoba dengan Barcelona untuk bisa mencetak skor dengan selisih setidaknya dua gol sebelum turun minum pada odds 5/4.
Tips Taruhan Barcelona vs Las Palmas
Lebih dari 1.5 gol di babak pertama pada 7/10 (1.70)
Barcelona handicap -1.5 di babak pertama pada 13/10 (2.30)